Buser24, Lepar Pongok- Bangka Selatan; Semangat tinggi mewakili pemuda kelahiran Desa Penutuk Kecamatan Lepar Pongok Kabupaten Bangka Selatan menyuarakan adanya keseriusan Pemerintah pembangunan sektor Kepelabuhan di Desa Penutuk. Dermaga Masyarakat yang hendak berpergian menyeberang dari daratan pulau Lepar ke daratan pulau Bangka dalam satu Kabupaten beda Kecamatan.
Obie saat mendampingi Riza Herdavid berkunjung ke Pulau Lepar dalam kunjungan Rutin bersilahturahmi kemasyarakat penutuk dan sekitanya di pulau lepar di singgung mengenai keadaan tambatan perahu motor di ujung desa penutuk yang saat ini kondisinya membutuhkan perbaikan 18/10/2020.
merasa miris dengan keadaan tambatan perahu disekitar seakan selama tidak ada sentuhan perhatian dari pemerintah kabupaten maupun pemerintah Prov, padahal dermaga ini setiap hari dimanfaatkan oleh banyak orang.
Obie menjelaskan tempat ini yang kita katakan dermaga tidak pernah sepinya oleh masyarakat memanfaatkannya baik itu dari pemerintahan maupun pihak swasta lainnya, dermaga inilah menjadi utama akses penyeberangan untuk turun naik penumpang maupun barang milik masyarakat atau pun kepentingan lainnya.
Sesuai yang di sampaikan oleh Pak Gubernur Kep Babel bahwa pada tahun 2021 akan dibangunnya pelabuhan penyeberangan di Desa penutuk dan kalou yang perbaikan dermaga nanti oleh dinas Provinsi kep Babel.
Kita masyarakat Kecamatan Lepar pongkong sangat berharaf pelaksanaan ini cepat dilaksanakan mengingat kondisi jembatan pada dermaga ini sudah banyak yang rusak, ujarnya.( Fr)